PJ. BUPATI ASRA HADIRI LAUNCHING PENANAMAN PERDANA GUGUS POLRI

Aceh Tamiang - Prokopim : Pj. Bupati Aceh Tamiang Drs. Asra menghadiri Launching Penanaman Perdana Gugus Tugas Polri Program 1 Perkarangan P...




Aceh Tamiang - Prokopim : Pj. Bupati Aceh Tamiang Drs. Asra menghadiri Launching Penanaman Perdana Gugus Tugas Polri Program 1 Perkarangan Pangan Bergizi yang digelar oleh Polres Aceh Tamiang. Bertempat di halaman belakang SMK N 3 Karang Baru pada Kamis (02/01/25).

Dalam Sambutannya Pj. Bupati Asra menjelaskan bahwa penyumbang inflasi di daerah adalah cabai merah dan cabai kecil. 

"Maka dari itu saya mengajak kepada masyarakat agar dapat memanfaatkan pekarangan yang ada dengan menanam cabai maupun sayur-sayuran kita gunakan saja sistem polibet jadi lebih mudah merawatnya, " Jelasnya.
 
Dengan hadirnya polri dalam kegiatan ini dikata nya maaka akan menjadi lebih mudah. Karena kegiatan ini luar biasa dan perlu kerja ekstra dan dukungan dari Pemerintah terutama Dinas Pertanian. 

"Hal ini memang bukan hal baru, namun perlu di semangati agar kegiatan ini bisa terlaksana, kita awali dari hal-hal kecil dahulu. Saya harap Dinas Pertanian mendukung kegiatan ini, " Ujarnya. 

Sebelumnya dalam sambutan Kapolres Aceh Tamiang AKBP Muliadi, S.H., M.H mengatakan bahwa menindaklanjuti arahan Presiden bahwa Indonesia memiliki sektor besar dibidang pertanian. Maka dari itu pentingnya kolaborasi nasional mengentaskan kemiskinan demi mencapai ketahanan pangan. 

Kegiatan ini Merupakan awal dari keberlanjutan upaya Polri dalam mendukung program Swasembada pangan bersama seluruh pemangku kepentingan terkait yang nantinya dikoordinasikan melalui gugus tugas Polri. 

"Kami menyadari pentingnya kerjasama Pemerintah masyarakat dan swasta, dalam hal ini kami menyampaikan bahwa petani Indonesia memiliki harapan besar agar program Pemerintah ini berjalan lancar, " Tuturnya. 




"Terima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukung dan bekerjasama dalam mendukung program ketahanan pangan ini. Semoga dengan kerja keras dan dedikasi kita bersama kita dapat mewujudkan ketahanan pangan yang kokoh dan pertanian yang berkelanjutan di Kabupaten Aceh Tamiang, " Harapnya. 

Hadir dalam kegiatan Mewakili Dandim 0117/Atam, mewakili Ketua DPRK Kabupaten Aceh Tamiang, Kepala Dinas Pertanian, Perkebunan dan kehutanan, Wakapolres dan perwira sejajaran, Datok Penghulu, Kelompok Tani dan tamu undangan lainnya.

COMMENTS

MITRA NUSANTARA

Konfirmasi Kepada Kami apabila anda berkepentingan. langsung hubungi.


Name

Abal-abal,2,Aceh Tamiang,2,Adat,1,Add,1,Ahok,1,Anak,2,Anarkis,1,Anggai,1,APMS,2,Argumen,1,Artikel,1,Asia Berduka,1,ASN,1,Aspirasi,1,Bacan Barat,1,Bahlil Lahadalia,1,Bakti Sosial,1,Barbie Hsu,1,BBM,1,BBM Subsidi,1,BBU,12,Benny Laos,1,Berbagi,1,Berita,186,Berita Investigasi,1,Berita Daerah,17,Berita Ekonomi,1,Berita KPK,1,Berita Pemerintahan,1,Berita Sosial,2,Berita TNI/POLRI,1,Bhayangkari Polres Metro,1,Bibinoi,3,block2/Travel,1,Bola,2,BPD,2,BUMN,2,Bupati,2,Business,1,Calon,2,Cango,1,Ciawi,1,CPO,1,CSR,1,Daerah,1,Dana BOS,1,Dana Desa,2,Demokrasi,1,dengan Harapan,1,Desa,2,Dewan Pers,2,Dibawa Umur,1,Dibiarkan,1,Diduga,1,Dinas,1,Dipertanyakan,1,Disepakati,1,Disiplin,1,Disorot Warga,1,Ditjen Hubdat,1,Ditjen Perhubungan,1,DPP PWSI,1,DPRD,1,DPRK,1,Dugaan,1,Dunia Menyambut,1,Edukasi Politik,2,Ekonomi,7,Erick Thohir,1,Fakta,1,Gadgets,1,Gadungan,1,Gane Luar,1,Gane Timur,1,Ganti Rugi,1,Gebe,1,Gencatan,1,Guberbur,1,Gubernur,1,Gunakan,1,Guru,1,Guru Besar,1,HAL-SEL,14,Halsel,22,Harita,2,Hasto,1,Headline,274,Headline Berita Nasional,1,Headline Pemerintah,1,Headline.,1,Headling,1,Hiburan,2,Hoaks,1,Hukum,24,Hutan,1,IACN,1,iklan,1,Ilagal,1,Ilegal,5,Indomut,1,Indonesia,1,Info publik,4,Instruksi,1,Integritas,1,Internasional,1,International,1,Investigasi,2,Israel-Hamas,1,Istana,1,Iswa,2,Jabar,1,Jakarta,1,JakBar,1,Jana,1,JNPTJ,1,Jurnalis,2,Jurnalis.,1,Kades,8,Kantor Desa,1,Kapolres Metro,1,Kapolri,1,Kariwijaya,1,Kawal,1,Kawasi,2,Kayu,2,Kebakaran,1,Kecelakaan,2,Kehilangan Taring,1,Kemendagri,1,Kemendes,1,Kemenhumkam,2,Kemenkeu,2,Kendaraan,1,Kendari,1,Kepala Daerah,1,Kepala Desa,1,Kepemimpinan,1,Kepsek,1,Kerja Jurnalis,1,Ketahanan,1,Keuangan,1,Kinerja,1,Klarifikasi,1,Konflik,2,konflikHeadline,1,Korupsi,3,Korupsi dana bos,1,KPK,1,Kriminal,6,Kunjungi,1,Kusubibi,2,Lahan,1,Lampung,3,Langkat,1,Lapas kelas II A Tangerang,1,Lapas Kelas II A Tanggerang,1,Lapas Tangerang,1,Lapas Tanggerang,1,Larangan ASN,1,legenda,1,Lifestyle,1,Lingkungan,2,Liputan Halmahera Selatan,1,Listrik,1,Listrik Gratis,1,Loging,2,LSM Kane,1,Malut,5,mancanegara,1,Mantan,2,Masjid,1,Masyarakat,4,MataCamera,13,MataCamera.com,1,MataCamera.comHeadline,1,MataCamera.Id,1,Maut,1,meaning,1,Menggema,1,Meninggal Dunia,1,Menkumham,4,Mudik,1,Narkoba,1,Nasional,17,Negara,1,News,2,Nikel,1,NTT,1,Obi,7,Obi Timur,1,Oknum,2,Olahraga,22,Opini,1,Opini Publik,1,Organisai.Headline,1,Organisasi,1,Pangan,1,Pariwisata,1,Parlemen,1,Pasimbaos,1,Pasir Putih,3,PBPHH,1,PCNU,1,PDIP,1,Pelantikan,1,Pemangkasan,1,Pembangunan,1,Pemberitaan,1,pemecatan,1,Pemerintah,22,Pemerintah Daerah,1,Pemerintah Desa,1,Pemerintah HAL-SEL,1,Pemerintahan,2,Pemilihan,1,Pendidikan,11,Penggemar,1,Pengrusakan,1,Penipu,1,Penyidik,1,Penyimpangan,1,Peristiwa,5,Perjanjian,1,perkebunan,1,Pers,1,Pertambangan,2,Perumahan,1,Perusahaan,2,Pilihan,9,Pilihan Editor,6,PLN Abai,1,PNS,1,Polda,2,Polda Sumut,1,Polemik,1,Polisi,4,Politik,13,Polres,3,Polres Halsel,1,Polri,3,PPPK,2,Pramono Anung,1,Prestasi,1,Proses,1,Provokator,1,PT Anugrah Sekumur,1,PT Inhutani,1,pt-intim,1,PT.IMM,2,publik,33,Pusat,1,PutusanMK,1,PWI,2,Raden Intan,1,Reputasi,1,Reviews,1,Ridwan Kamil,1,Risal,1,Rutan Palangkaraya,1,Saha Buamona,1,Sayoang,1,SD,1,SDN 26,1,Sebagai Tindakan,1,Sebut Aksi,1,Seksual,2,Selingku,1,Selingkuh,1,Senjata,1,sentosa,1,Sherly Tjoanda,1,Sianiada,1,sosial,1,Story,2,Sugandi,1,Sugandi Ali,1,Sumut,1,SWI,1,Tagar #,1,Tahanan,1,Taliabo,2,Tambang,3,Tanggamus,1,Tanggerang,1,Terorganisir,1,Timnas,1,Timur,1,Tinjau Renovasi,1,TNI,1,TNI-POLRI,18,TNI/POLRI,2,Toin,1,Tranparansi Anggaran,1,Travel,1,Truk,1,Tuduhan,1,UIN,1,UKW,1,Vera,2,Visibilitas,1,Waka Polres,1,Warga Sosepe,2,Warga Tawa,1,Warganet,1,Waria,1,Wartawan,2,Wawancara,2,Yaba,12,YAPERMA,1,
ltr
item
Mata Camera: PJ. BUPATI ASRA HADIRI LAUNCHING PENANAMAN PERDANA GUGUS POLRI
PJ. BUPATI ASRA HADIRI LAUNCHING PENANAMAN PERDANA GUGUS POLRI
Mata Camera
https://www.matacamera.id/2024/01/pj-bupati-asra-hadiri-launching.html
https://www.matacamera.id/
https://www.matacamera.id/
https://www.matacamera.id/2024/01/pj-bupati-asra-hadiri-launching.html
true
475539930675385153
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content